Kakanwil Kemenkumham Jateng Tinjau Kanim Pemalang, Ingin Pastikan Layanan dan Sistem Pengawasan Berjalan Baik

    Kakanwil Kemenkumham Jateng Tinjau Kanim Pemalang, Ingin Pastikan Layanan dan Sistem Pengawasan Berjalan Baik
    Kakanwil Kemenkumham Jateng Tinjau Kanim Pemalang, Ingin Pastikan Layanan dan Sistem Pengawasan Berjalan Baik

    PEMALANG - Kepala Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Tengah Tejo Harwanto mengunjungi Kantor Imigrasi Kelas I Non TPI Pemalang, Senin (13/11).

    Pria kelahiran tahun 1966 itu, ingin memastikan proses layanan yang diterima masyarakat sudah baik dan lancar sampai dengan dokumen keimigrasian diterima oleh pemohon jasa keimigrasian.

     

    Memulai kunjungannya, Tejo berkeliling meninjau satu persatu ruangan didampingi oleh para Pejabat Struktural Kanim Pemalang. Mulai dari ruang antrean permohonan pembuatan paspor hingga proses pengambilan foto paspor.

    “Pastikan alur layanan telah efektif dan efisien serta tidak berbelit, ” tegas Tejo kepada petugas.

    Dirinya juga sesekali melakukan dialog dengan para petugas menanyakan mekanisme dan kendala dalam pelayanan pemohon paspor.

     

    "Ibu buat paspor untuk apa? Bagaimana pelayanannya di sini?" tanyanya pada salah satu pemohon.

    Hal itu direspon oleh sang pemohon yang hendak menjadi Tenaga Kerja Wanita dan tentunya ia puas dengan pelayanan prima dari para petugas.

    Diketahui, Kanim Pemalang pada tahun 2023 ini mempunyai target paspor sebanyak 24.000 buah dan saat ini sudah melampaui target tersebut. Ada pun wilayah kerjanya meliputi 5 Kabupaten dan 2 Kota di Eks Karesidenan Pekalongan. Dengan jumlah orang asing sebanyak 533 orang, Kakanwil menekankan pengawasan harus dilakukan secara maksimal dan berkelanjutan.    /aje

    kemenkumhamjateng
    ANJAR WAHYU KUSUMA

    ANJAR WAHYU KUSUMA

    Artikel Sebelumnya

    MENKUMHAM TEKANKAN PENTINGNYA LITERASI KEAGAMAAN...

    Artikel Berikutnya

    Komandan Distrik Militer 0703/Cilacap Dukung...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Angkat Mayor Tedy Jadi Menteri, Bukti Penghargaan Presiden Prabowo terhadap Generasi Muda Berprestasi
    Penguatan Keamanan dan Ketertiban di Lapas / LPKA / Rutan Melalui Rapat Virtual dengan Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Tengah
    Atasi Krisis Air, Lapas Besi segera tambah Satu Sumur Bor
    Deradikalisasi Narapidana Teroris. Lapas Cilacap Beri Pendampingan Psikologis
    Lapas Karanganyar Fasilitasi Pelaksanaan Litmas oleh PK Bapas Nusakambangan Demi Optimalisasi Pembinaan Warga Binaan Pemasyarakatan
    Mantap!!!!! Pengelolaan Kearsipan Lapas Khusus Karanganyar Dinyatakan Baik oleh Tim Arsiparis
    SINERGI!!! Lapas Karanganyar Bersama Polda Kalbar dan Kejati Kalbar Bersinergi dalam upaya proses hukum Bandar Narkoba Resiko Tinggi jaringan internasional
    Perwakilan Lapas Karanganyar Berkesempatan Mewakili Jawa Tengah dalam Rakor Humas Pemasyarakatan Se-Indonesia
    Jalan Santai dan Bersih-bersih Pantai Jumat Sehat ala Lapas Cilacap
    Kakanwil kemenkumham Jateng,Tejo Harwanto Apresiasi LP Pasir Putih Latih Taruna Poltekip Kesiapsiagaan Tim Tanggap Darurat
    Lapas Karanganyar Ikuti Zoom Peresmian Politeknik Pengayoman Indonesia (POLTEKPIN) dan Gedung Rektorat A Serta Ground Breaking Gedung Rektorat B
    Tingkatkan Kompetensi Humas, Bapas Nusakambangan Ikuti Kegiatan Penguatan Konvergensi Media Era Digitalisasi Kehumasan
    Perbincangan Hangat dan Inspiratif: Coffee Morning Jajaran Pejabat Struktural Lapas Karanganyar di Awal Tahun
    Buka Rakor Timpora Provinsi Jateng, Kakanwil Tejo Harwanto Ajak Tegakkan Hukum Keimigrasian
    Koordinasi dan Sinergitas, Kakanim Cilacap Kunjungi Pengadilan Negeri Cilacap
    Peringatan Puncak HBP ke 59 dilaksanakan meriah

    Ikuti Kami