Tim Hypernet lakukan Perawatan dan Pemeliharaan IT di Karanganyar Nusakambangan

    Tim Hypernet lakukan Perawatan dan Pemeliharaan IT di Karanganyar Nusakambangan

    CILACAP, INFO_PAS - pelayanan prima bagi warga binaan pemasyarakatan (WBP) merupakan sebuah kewajiban bagi Lembaga Pemasyarakatan Khusus Kelas IIA Karanganyar Nusakambangan.  Guna mendukung terwujudnya pelayanan prima, Lapsuska terus melakukan pemantauan dan pemeliharaan terhadap sarana prasarana IT yang tersedia bekerja sama dengan pihak Hypernet, Lapas Karanganyar Nusakambangan mengadakan pemeliharaan rutin terhadap sarana prasarana IT yang ada di Lapas.Jum'at (19/05).

    Sebagai Lapas Super Maximum Security dengan dilengkapi sistem pengamanan berbasis IT yang canggih, keseluruhan fasilitas yang ada harus terus dimonitoring kondisinya

    Lapas Khusus Kelas IIA Karanganyar Nusakambangan  Kanwil Kemenkumham Jateng terus melakukan pembenahan dan peningkatan sarana prasarana, terutama dalam hal pengamanan. Kali ini Lapas Karanganyar Nusakambangan melakukan perawatan dan perbaikan CCTV, hal tersebut sesuai dengan arahan Dirjenpas tentang 3+1 Kunci Pemasyarakatan Maju yang salah satunya adalah deteksi dini,  

    Hisam Wibowo' selaku Kalapas Khusus Kelas IIA Karanganyar Nusakambangan menambahkan dengan adanya kamera CCTV sangat membantu tugas regu pengamanan dalam memelihara keamanan dan ketertiban dalam Lapas . Kalapas berpesan dengan adanya CCTV tidak membuat lalai petugas dalam melaksanakan tanggung jawab, deteksi dini secara langsung harus tetap dilakukan jajaran pengamanan baik melalui razia insidentil maupun kegiatan rutin kontrol blok hunian warga binaan

    Rizal Afif Kurniawan.

    Rizal Afif Kurniawan.

    Artikel Sebelumnya

    Lapas Karanganyar Nusakambangan Rutin Lakukan...

    Artikel Berikutnya

    Peringati Hari Kesaktian Pancasila, Lapas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Pembinaan Mental Spiritual WBP Nasrani Lapas Cilacap Laksanakan Kebaktian Rutin
    Penguatan Keamanan dan Ketertiban di Lapas / LPKA / Rutan Melalui Rapat Virtual dengan Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Tengah
    Lapas Khusus Kelas IIA Karanganyar Bahas Agenda Strategis dalam Kegiatan Coffee Morning
    Atasi Krisis Air, Lapas Besi segera tambah Satu Sumur Bor
    Serah Terima Peralatan Pengamanan dari ICITAP kepada Lapas Khusus Kelas IIA Karanganyar sebagai Langkah Peningkatan Keamanan
    Kalapas Karanganyar Berpartisipasi dalam Seremony IOX Ultimate Challenge Alcatraz of Java Nusakambangan-Jogja 2024
    SINERGI!!! Lapas Karanganyar Bersama Polda Kalbar dan Kejati Kalbar Bersinergi dalam upaya proses hukum Bandar Narkoba Resiko Tinggi jaringan internasional
    Perwakilan Lapas Karanganyar Berkesempatan Mewakili Jawa Tengah dalam Rakor Humas Pemasyarakatan Se-Indonesia
    Optimalisasi Lahan Kosong oleh Tim Giatja Lapas Karanganyar Sebagai Bagian dari Upaya Mewujudkan Ketahanan Pangan Nasional
    Jalan Santai dan Bersih-bersih Pantai Jumat Sehat ala Lapas Cilacap
    Kakanwil kemenkumham Jateng,Tejo Harwanto Apresiasi LP Pasir Putih Latih Taruna Poltekip Kesiapsiagaan Tim Tanggap Darurat
    Tingkatkan Kompetensi Humas, Bapas Nusakambangan Ikuti Kegiatan Penguatan Konvergensi Media Era Digitalisasi Kehumasan
    Perbincangan Hangat dan Inspiratif: Coffee Morning Jajaran Pejabat Struktural Lapas Karanganyar di Awal Tahun
    Buka Rakor Timpora Provinsi Jateng, Kakanwil Tejo Harwanto Ajak Tegakkan Hukum Keimigrasian
    Koordinasi dan Sinergitas, Kakanim Cilacap Kunjungi Pengadilan Negeri Cilacap
    Peringatan Puncak HBP ke 59 dilaksanakan meriah

    Ikuti Kami