Pelayanan terhadap WBP Lapas Karanganyar Nusakambangan Adakan Kegiatan Konseling Psikologi

    Pelayanan terhadap WBP Lapas Karanganyar Nusakambangan Adakan Kegiatan Konseling Psikologi
    Pelayanan terhadap WBP Lapas Karanganyar Nusakambangan Adakan Kegiatan Konseling Psikologi

    CILACAP - Kegiatan Pembinaan sebagai bentuk Pelayanan bagi Warga Binaan Pemasyarakatan di Lapas Karanganyar kini semakin gencar dilaksanakan. Pemberian Layanan bagi WBP terus dimaksimalkan seiring dengan arahan Plt. Kalapas Karanganyar, Rico Purnama.

    Pada hari ini telah dilaksanakan kegiatan Konseling bagi 6 (enam) warga binaan Lapas Karanganyar Nusakambangan. Kegiatan konseling yang dilaksanakan bekerja sama dengan Psikolog dari RSUD Cilacap, Rabu (11/05/2022).

    “Konseling menjadi kebutuhan yang wajib kita berikan kepada Warga Binaan sebagai bentuk pelayanan kita terhadap mereka. Kegiatan konseling ini bertujuan menurunkan tingkat stress bagi Warga binaan yang diharapkan dapat meningkatkan tingkat kesehatan bagi Warga Binaan", ungkap Plt. kalapas Karanganyar, Rico Purnomo. 

    Dari hasil konseling, pihak Psikolong RSUD Cilacap berkoordinasi dengan Tim Medis Lapas Karanganyar untuk pemberian treatment lebih lanjut kepada WBP yang bersangkutan. 

    “Inilah pentingnya konseling dan kerjasama dengan pihak yang berkompeten. Diharapkan kedepan kegiatan ini dapat terlaksana secara berkelanjutan demi kebaikan warga binaan kita", pungkasnya. 

    Kegiatan dilaksanakan di Ruang Konseling dengan pengawalan penuh baik dari pihak Seksi Binadik dan Tim Tanggap Darurat. Seluruh kegiatan berjalan aman tertib dan lancar.

    (N.SoN)

    Jawa tengah Cilacap
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Pemkab Cilacap Dorong Penyelesaian Sengketa...

    Artikel Berikutnya

    Plt. Kalapas Karanganyar NK Halal BiHalal...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Kapolda Jateng "Ngopi Bareng" Ulama Rembang: Perkuat Sinergi Demi Pilkada 2024 Aman dan Damai
    Penguatan Keamanan dan Ketertiban di Lapas / LPKA / Rutan Melalui Rapat Virtual dengan Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Tengah
    Atasi Krisis Air, Lapas Besi segera tambah Satu Sumur Bor
    Deradikalisasi Narapidana Teroris. Lapas Cilacap Beri Pendampingan Psikologis
    Lapas Karanganyar Fasilitasi Pelaksanaan Litmas oleh PK Bapas Nusakambangan Demi Optimalisasi Pembinaan Warga Binaan Pemasyarakatan
    Mantap!!!!! Pengelolaan Kearsipan Lapas Khusus Karanganyar Dinyatakan Baik oleh Tim Arsiparis
    SINERGI!!! Lapas Karanganyar Bersama Polda Kalbar dan Kejati Kalbar Bersinergi dalam upaya proses hukum Bandar Narkoba Resiko Tinggi jaringan internasional
    Jalan Santai dan Bersih-bersih Pantai Jumat Sehat ala Lapas Cilacap
    Perwakilan Lapas Karanganyar Berkesempatan Mewakili Jawa Tengah dalam Rakor Humas Pemasyarakatan Se-Indonesia
    Kakanwil kemenkumham Jateng,Tejo Harwanto Apresiasi LP Pasir Putih Latih Taruna Poltekip Kesiapsiagaan Tim Tanggap Darurat
    Lapas Karanganyar Ikuti Zoom Peresmian Politeknik Pengayoman Indonesia (POLTEKPIN) dan Gedung Rektorat A Serta Ground Breaking Gedung Rektorat B
    Tingkatkan Kompetensi Humas, Bapas Nusakambangan Ikuti Kegiatan Penguatan Konvergensi Media Era Digitalisasi Kehumasan
    Perbincangan Hangat dan Inspiratif: Coffee Morning Jajaran Pejabat Struktural Lapas Karanganyar di Awal Tahun
    Buka Rakor Timpora Provinsi Jateng, Kakanwil Tejo Harwanto Ajak Tegakkan Hukum Keimigrasian
    Koordinasi dan Sinergitas, Kakanim Cilacap Kunjungi Pengadilan Negeri Cilacap
    Peringatan Puncak HBP ke 59 dilaksanakan meriah

    Ikuti Kami