Pastikan Kualitas Rekomendasi Litmas, Bapas Nusakambangan Adakan Sidang TPP

    Pastikan Kualitas Rekomendasi Litmas, Bapas Nusakambangan Adakan Sidang TPP
    Pastikan Kualitas Rekomendasi Litmas, Bapas Nusakambangan Adakan Sidang TPP

    CILACAP - Pelaksanaan Penelitian Kemasyarakatan (Litmas), merupakan salah satu layanan rutin yang dilakukan oleh Bapas Kelas II Nusakambangan. Dalam laporan Litmas, Pembimbing Kemasyarakatan menyusun sebuah rekomendasi berdasarkan hasil data dan analisa, sesuai dengan kebutuhan klien. Dalam menyusun rekomendasi, Pembimbing Kemasyarakatan tidak bertindak secara independen.

    Rekomendasi tersebut disampaikan saat sidang TPP dan selanjutnya dibahas dalam forum sidang TPP. Keputusan final mengenai rekomendasi Litmas, adalah keputusan dari peserta sidang TPP, Jumat, (12/08/2022).

    Bapas Nusakambangan kembali melakukan Sidang TPP yang sudah menjadi agenda rutin. Sidang TPP kali ini membahas tentang rencana pembimbingan klien integrasi. Selain itu juga membahas rekomendasi litmas lanjutan. Sidang TPP ini dihadiri oleh pengurus TPP yang terdiri dari Ketua Sidang TPP Bapak Sumaryono. dan Sekretaris TPP Ibu Etik Makarti serta seluruh anggota sidang TPP. 

    Dalam sambutannya saat membuka Sidang TPP, Sumaryono menyampaikan beberapa hal terkait dengan peningkatan layanan, khususnya pembuatan Litmas. Sumaryono menekankan pada kecepatan dan ketepatan Pembimbing Kemasyarakatan, dalam membuat Litmas sesuai dengan permintaan.

    "Jangan sampai Klien kehilangan hak-haknya karena kelalaian kita dalam melakukan Litmas. Jika sudah menerima disposisi, segera lakukan, jangan tunda-tunda lagi", ujar Sumaryono.

    (N.Son/***)

    jawa tengah cilacap bapas nusakambangan hdkd ke 77 pk bapas nusakambangan
    Narsono Son

    Narsono Son

    Artikel Sebelumnya

    Meriahkan HDKD ke-77, Bapas Nusakambangan...

    Artikel Berikutnya

    PK Bapas Nusakambangan Kemenkumham Jateng...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Tata Motors: Dari Lokomotif Hingga Pemain Global di Industri Otomotif
    Penguatan Keamanan dan Ketertiban di Lapas / LPKA / Rutan Melalui Rapat Virtual dengan Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Tengah
    Lapas Khusus Kelas IIA Karanganyar Bahas Agenda Strategis dalam Kegiatan Coffee Morning
    Mantap!!!!! Pengelolaan Kearsipan Lapas Khusus Karanganyar Dinyatakan Baik oleh Tim Arsiparis
    Lapas Cilacap Terima 6 Narapidana Mutasi dari Lapas Purwokerto
    Transfer Knowledge Emergency Response Team, Perkuat Skil Pengamanan Personil Lapas Khusus Karanganyar Nusakambangan
    SINERGI!!! Lapas Karanganyar Bersama Polda Kalbar dan Kejati Kalbar Bersinergi dalam upaya proses hukum Bandar Narkoba Resiko Tinggi jaringan internasional
    Perwakilan Lapas Karanganyar Berkesempatan Mewakili Jawa Tengah dalam Rakor Humas Pemasyarakatan Se-Indonesia
    Kakanwil kemenkumham Jateng,Tejo Harwanto Apresiasi LP Pasir Putih Latih Taruna Poltekip Kesiapsiagaan Tim Tanggap Darurat
    Optimalisasi Lahan Kosong oleh Tim Giatja Lapas Karanganyar Sebagai Bagian dari Upaya Mewujudkan Ketahanan Pangan Nasional
    Jalan Santai dan Bersih-bersih Pantai Jumat Sehat ala Lapas Cilacap
    Tingkatkan Kompetensi Humas, Bapas Nusakambangan Ikuti Kegiatan Penguatan Konvergensi Media Era Digitalisasi Kehumasan
    Perbincangan Hangat dan Inspiratif: Coffee Morning Jajaran Pejabat Struktural Lapas Karanganyar di Awal Tahun
    Buka Rakor Timpora Provinsi Jateng, Kakanwil Tejo Harwanto Ajak Tegakkan Hukum Keimigrasian
    Koordinasi dan Sinergitas, Kakanim Cilacap Kunjungi Pengadilan Negeri Cilacap
    Peringatan Puncak HBP ke 59 dilaksanakan meriah

    Ikuti Kami