Kuota Antrian M- Paspor Bulan September sudah dibuka

    Kuota Antrian M- Paspor Bulan September sudah dibuka

    Cilacap, (01/08) Kantor Imigrasi Kelas 1 TPI Cilacap sudah membuka kuota pendaftaran aplikasi M-PASPOR untuk 1 (satu) bulan kedepan bagi masyarakat yang berencana untuk mengurus paspor mereka. Pembukaan kuota di buka di akhir agustus kemarin, sehingga memberikan kesempatan kepada masyarakat khususnya warga Barlingmascakeb untuk mendaftar Permohonan Paspor di Aplikasi M-Paspor.

    Ini adalah kabar gembira bagi masyarakat yang sudah ingin mengurus paspor. Aplikasi M-PASPOR  membantu mempermudah proses pengajuan paspor dengan berbagai fitur modern. Pendaftaran dapat dilakukan secara online, membantu pemohon dalam mendapatkan kuota harian. Aplikasi ini juga menyediakan panduan yang jelas mengenai persyaratan dan langkah-langkah yang diperlukan dalam pengurusan paspor.

    Bagi warga yang berminat untuk mengajukan paspor melalui aplikasi M-PASPOR, kami sarankan untuk menyiapkan dokumen-dokumen yang diperlukan, seperti Kartu Tanda Penduduk (Ktp), Kartu Keluarga, Akte kelahiran/ijazah/akta nikah.

    Jangan lewatkan kesempatan ini untuk mengurus paspor dengan lebih praktis dan efisien. Kantor Imigrasi Kelas 1 TPI Cilacap akan siap membantu dan melayani Anda dalam proses pengajuan paspor. Tetap terhubung dengan informasi resmi dari Kantor Imigrasi Cilacap untuk mendapatkan panduan lebih lanjut mengenai prosedur pendaftaran aplikasi M-PASPOR.

    Agus Agnan

    Agus Agnan

    Artikel Sebelumnya

    Calon Jemaah Umroh Dominasi Permohonan Paspor...

    Artikel Berikutnya

    Peringati Hari Kesaktian Pancasila, Lapas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Polisi Buka Tutup Sudirman-Thamrin Saat Iring-iringan Presiden dan Wapres
    Lapas Khusus Kelas IIA Karanganyar Bahas Agenda Strategis dalam Kegiatan Coffee Morning
    Lapas Karanganyar Kirimkan Perwakilan Untuk Mengikuti Pelatihan Pengamanan Dan Intelijen Pada Lembaga Pemasyarakatan Dan Rutan
    Atasi Krisis Air, Lapas Besi segera tambah Satu Sumur Bor
    Penguatan Keamanan dan Ketertiban di Lapas / LPKA / Rutan Melalui Rapat Virtual dengan Kantor Wilayah Kemenkumham Jawa Tengah
    Kalapas Karanganyar Berpartisipasi dalam Seremony IOX Ultimate Challenge Alcatraz of Java Nusakambangan-Jogja 2024
    SINERGI!!! Lapas Karanganyar Bersama Polda Kalbar dan Kejati Kalbar Bersinergi dalam upaya proses hukum Bandar Narkoba Resiko Tinggi jaringan internasional
    Perwakilan Lapas Karanganyar Berkesempatan Mewakili Jawa Tengah dalam Rakor Humas Pemasyarakatan Se-Indonesia
    Kakanwil kemenkumham Jateng,Tejo Harwanto Apresiasi LP Pasir Putih Latih Taruna Poltekip Kesiapsiagaan Tim Tanggap Darurat
    Optimalisasi Lahan Kosong oleh Tim Giatja Lapas Karanganyar Sebagai Bagian dari Upaya Mewujudkan Ketahanan Pangan Nasional
    Jalan Santai dan Bersih-bersih Pantai Jumat Sehat ala Lapas Cilacap
    Tingkatkan Kompetensi Humas, Bapas Nusakambangan Ikuti Kegiatan Penguatan Konvergensi Media Era Digitalisasi Kehumasan
    Perbincangan Hangat dan Inspiratif: Coffee Morning Jajaran Pejabat Struktural Lapas Karanganyar di Awal Tahun
    Buka Rakor Timpora Provinsi Jateng, Kakanwil Tejo Harwanto Ajak Tegakkan Hukum Keimigrasian
    Koordinasi dan Sinergitas, Kakanim Cilacap Kunjungi Pengadilan Negeri Cilacap
    Peringatan Puncak HBP ke 59 dilaksanakan meriah

    Ikuti Kami