Karupbasan Cilacap Ikuti Simposium Nasional Pemasyarakatan

    Karupbasan Cilacap Ikuti Simposium Nasional Pemasyarakatan
    Karupbasan Cilacap Ikuti Simposium Nasional Pemasyarakatan

    Cilacap - Kepala Rubpasan Kelas II Cilacap, Helmi Najih dan staf  mengikuti kegiatan Simposium Nasional Pemasyarakatan dengan tema " Menuju Pradigma Baru Pemidanaan Indonesi" dalam rangka HBP ke - 59 secara virtual, Kamis (13/04). 

    Acara diawali oleh Direktur Jendral Pemasyarakatan, Reynhard Silitonga dalam Laporannya orientasi pemidanaan di Indonesia sudah berubah dari keadilan retributif/ balas dendam ke keadilan yang korektif,  restoratif dan rehabilitatif. 

    Dalam sambutannya sekaligus membuka acara Simposium Menteri Hukum dan HAM, menyampaikan bahwa Simposium ini merupakan pergerakan anak bangsa yang memiliki keresahan yang sama  terhadap penegakan hukum, Pemidanaan seharusnya menjadi alat kontrol sosial. 

    Kegiatan dilanjutkan dengan diskusi, oleh beberapa narasumber dan partisipan seperti Wamen Kemenkumham , Edward O.S Hiariej anggota DPR RI komisi III, Arsul Sani, Guru besar Ilmu Hukum Universitas Indonesia, Harkristuti dan sebagai pemandu acara, Chaca Anissa, dari TV one. 

    #KumhamSemakinPASTI
    #KanwilKemenkumhamJateng
    #Ayuspahruddin
    #RupbasanCilacapLugasMencerdaskan

    agus sukarno putra

    agus sukarno putra

    Artikel Sebelumnya

    Simposium Nasional Menuju Paradigma Baru...

    Artikel Berikutnya

    Peringati Hari Kesaktian Pancasila, Lapas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Gerakan 1 Juta Hektare Jagung: Sinergi Polri dan Kementrian Pertanian Wujudkan Swasembada Pangan 2025
    Polri Targetkan Penanaman Satu Juta Hektare Jagung untuk Dukung Swasembada Pangan
    Mapenaling, Kalapas Besi: Ikuti Semua Program Korektif dan Rehabilitatif dengan Baik dan Kondusif 
    Satgas Ops Damai Cartenz Tegaskan Situasi Oksop Aman, Masyarakat Diminta Tidak Terprovokasi Isu Hoaks

    Ikuti Kami